Matematika

Pertanyaan

sebuah pabrik terdapat 200 batang kayu berbentuk tabung memiliki panjang 7cm dan diameter 35mmhitunglah total luas permukaan dalam cm2

2 Jawaban

  • Penyelesaian :

    LP Tabung = 2 π r (r + t)
                      = 2 x [tex] \frac{22}{7} [/tex] x 3,5 (3,5 + 7)
                      = 2 x [tex] \frac{22}{7} [/tex] x 3,5 x 10,5
                      = 2 x 22 x 2 x 10,5
                      = 44 x 2 x 10,5
                      = 88 x 10,5
                      = 924 cm²

    Semoga Membantu :)
  • mudah-mudahan dapat dipahami yachh
    Gambar lampiran jawaban klp

Pertanyaan Lainnya