Matematika

Pertanyaan

Kemasan pertama tertulis neto 70 ml dijual dgn harga Rp5.000.00. Kemasan kedua tertulis neto 140 ml dijual dgn harga Rp9.000.00. Kemasan ketiga tertulis neto 210 ml dijual dgn harga Rp13.000.00

Seandainya uang yg dibawa andi cukup untuk membeli ketiga sampho pilihan sampho tersebut, manakah yg sebaiknya sibeli oleh andi jelaskan

1 Jawaban

  • yang sebaiknya dibeli oleh andi adalah kemasan ketiga yang tertulis neto 210 ml dengan harga Rp13.000.00 karena lebih untung Rp 2.000 dari harga pertama dan untung Rp 500 dari harga kedua.

    semoga membantu

Pertanyaan Lainnya