Fisika

Pertanyaan

pesawat harus memiliki kecepatan 80m/s untuk tinggal landas. berapa percepatan yang harus diberikan pada pesawat, jika panjang landasan 800m?

1 Jawaban

  • [tex]V^2=V_0^2+2a\cdot s \\ \\ a= \frac{V^2-V_0^2}{2\cdot s} \\ \\ a= \frac{(80)^2-(0)^2}{2\cdot 800} \\ \\ a=4~m/s^2 [/tex]

Pertanyaan Lainnya