Azhar Menabung Setiap 4 Hari Sekali Dan Hafidz Setiap 6 Hari Sekali.Jika Pada Tgl 20 April Mereka Menabung Bersama - Sama,Maka Pada Tgl Berapakah Mereka Akan Me
Matematika
iRezZak188Hz
Pertanyaan
Azhar Menabung Setiap 4 Hari Sekali Dan Hafidz Setiap 6 Hari Sekali.Jika Pada Tgl 20 April Mereka Menabung Bersama - Sama,Maka Pada Tgl Berapakah Mereka Akan Menabung Bersama - Sama Lagi
2 Jawaban
-
1. Jawaban jalutitis
cara yang paling mudah dengan dilipatkan.
4,8,12
6,12
20+12= 32-31=1
jadi mereka menabung bersama pd tanggal 1 mei -
2. Jawaban febrina161
4=2×2
6=2×3
kpk=2×2×3
=12
20 April +12=32 April-30
=2 April