setelah mencair mentega dapat kembali menjadi benda padat jika
Pertanyaan
2 Jawaban
-
1. Jawaban diahviolin
Setelah mencair mentega dapat kembali menjadi benda padat jika ... didinginkan kembali hingga beku, misalnya di dalam kulkas.
Pembahasan:
Mencair adalah perubahan bentuk dari padat ke cair. Dalam soal ini misalnya, mentega yang mencair ketika dipanaskan menjadi cair.
Membeku adalah sebaliknya, yaitu perubahan bentuk dari cair ke padat. Misalnya mentega cair tadi kembali membeku menjadi mentega padat.
Mencair merupakan proses yang menyerap atau memerlukan panas sehingga meningkat suhunya ketika benda tersebut menyerap panas (Kalor).
Sebaliknya, membeku terjadi menurun suhunya (mendingin), dan benda tersebut melepas panas (Kalor).
Benda yang membeku dapat dicairkan dengan dipanaskan, dan benda yang mencair dapat dibekukan menjadi padat lagi dengan didinginkan.
Pelajari lebih lanjut hubungan kalor dan kenaikan suhu di: brainly.co.id/tugas/19337927
Pelajari lebih lanjut ciri dari perubahan wujud yang melepaskan kalor di: brainly.co.id/tugas/7965866
Pelajari lebih lanjut kenaikan suhu dan perubahan wujud saat dipanaskan di: brainly.co.id/tugas/5759150
---------------------------------------------------------------------------
Detail Jawaban
Kode: 6.4.5
Kelas: VI
Mata Pelajaran: IPS
Materi: Hubungan Suhu, Sifat, Hantaran dan Kegunaan Benda
-
2. Jawaban Cahaya2009
Jawaban:
Didinginkan
Penjelasan:
Mentega yang sudah dicairkan akan menjadi padat lagi jika didinginkan
Maaf klo salah