Biologi

Pertanyaan

sel penghantar rangsang penyusun jaringan saraf dinamakan gengan?
a.nefron
b.nueron
c.osteon
d.kondrion

1 Jawaban

  • Sistem saraf terdiri atas sel-sel saraf yang disebut neuron. Neuron bergabung membentuk suatu jaringan untuk mengantarkan impuls (rangsangan). Satu sel saraf tersusun dari badan sel, dendrit, dan akson

    Jadi jawabannya B
    Maaf ya kalo salah

Pertanyaan Lainnya