B. Indonesia

Pertanyaan

Kalimat yang berisi larangan agar orang lain tidak melakukan kegiatan contohnya jangan hindari disebut kalimat

2 Jawaban

  • kalimat larangan
    seperti Dilarang memakai handphone di dalam kelas
  • Kalimat yang berisi larangan agar orang lain tidak melakukan kegiatan disebut kalimat larangan.
    Contohnya :
    Jangan membuang sampah sembarangan!

Pertanyaan Lainnya