IPS

Pertanyaan

Berikut ini tidak termasuk ciri kehidupan manusia praaksara masa berburu dan mengumpulkan makanan adalah ....
a. hidup sudah menetap
b. food gatering
c.hidupnya berpindah-pindah
d.hidupnya bergantung pada alam

1 Jawaban

  • Jawaban:

    A. hidup sudah menetap

    Penjelasan:

    Pada masa berburu dan mengumpulkan makanan, manusia belum menetap namun masih nomaden / berpindah pindah.

    Sehingga ini tidak termasuk ciri kehidupan masa berburu dan mengumpulkan makanan.

Pertanyaan Lainnya