PQ adalah pusat ke 2 lingkaran adalah 26 cm, jika R1 = 12 cm dan R2 = 2 cm. Berapa panjang garis singgung persektuan dalam? mohon dijawab
Matematika
Raraanindyaputri
Pertanyaan
PQ adalah pusat ke 2 lingkaran adalah 26 cm, jika R1 = 12 cm dan R2 = 2 cm. Berapa panjang garis singgung persektuan dalam? mohon dijawab
2 Jawaban
-
1. Jawaban safiraaiueo
Jawab :
R + r = 12 + 2 = 14 cm
x = garis singgung persekutuan dalam
x = √26² - 14²
= √676 - 196
= √480
= 4√30 -
2. Jawaban ikharahma
diketahui:
p :26
R1:12
r2:2
ditanya d?
jawab:
√p2-(R1+r2)
√26^2-(12+2)
√26^2-24^2
√676-576
√100
=10