Matematika

Pertanyaan

jika 5,a, dan (19 - a) merupakan tiga suku berurutan yang membentuk barisan aritmatika, maka suku ke 10 dari barisan bilangan itu adalah..
A. 24
B. 32
C.40
D. 46

1 Jawaban

  • selisih
    (19 - a) - a = a - 5
    19 - 2a = a - 5
    19 + 5 = a+2a
    24 = 3a
    a = 24/3 = 8
    b = a-5 = 8-5 = 3

    U10 = a +(n-1)b = 8 + (10-1)3 = 8 + (9 x 3) = 8 + 27 = 35

Pertanyaan Lainnya