Matematika

Pertanyaan

sebuah toko menjual satu lusin ballpoint dengan harga Rp. 18.000,00. Amir akan membeli ballpoint sebanyak 50 buah, uang yang harus dibayarkan Amir sebesar?

2 Jawaban

  • 1 lusin = 12 buah
    harga 1 buah bolpoin = 18.000 ÷ 12 = 1.500
    jadi kalau mau beli 50 buah = 1.500 × 50 = 75.000
    uang Yang harus dibayar Amir adalah Rp 75.000
  • kepotonggg gambarnyaa gapapa yaaa
    Gambar lampiran jawaban inay29

Pertanyaan Lainnya