Matematika

Pertanyaan

Diketahui fungsi f(x)=5x+2 dan g(x)=x2-5 A. (Gof)(x) B. (Gof)(x)

1 Jawaban

  • Kelas 10 Matematika
    Bab Fungsi Komposisi

    a dan b, sama, yaitu (gof) (x)

    a] (gof) (x) = g(5x + 2)
    (gof) (x) = (5x + 2)² - 5
    (gof) (x) = 25x² + 20x + 4 - 5
    (gof) (x) = 25x² + 20x - 1

Pertanyaan Lainnya