nona selma memiliki sebuah silinder yang terisi 2/3 bagian jika isi silinder dikurangi 5 liter' maka isinya menjadi 1/4 bagian. isi silinder selma adalah
Matematika
utoh8
Pertanyaan
nona selma memiliki sebuah silinder yang terisi 2/3 bagian jika isi silinder dikurangi 5 liter' maka isinya menjadi 1/4 bagian. isi silinder selma adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban kautsarmus
2/3-5 liter = ¼
2/3-¼=8/12-3/12=5/12 = 5 liter
isi Silinder = 12/5 × 5 = 12 Liter