Pak budi meminjam uang di bank sebesar rp 30.000.000.00 dengan bunga 24 persen pertahun tentukan keseluruhan nominal yang harus dikembalikan oleh pak budi jika
Matematika
alia183
Pertanyaan
Pak budi meminjam uang di bank sebesar rp 30.000.000.00 dengan bunga 24 persen pertahun tentukan keseluruhan nominal yang harus dikembalikan oleh pak budi jika akan meminjam selama 6 bulan
1 Jawaban
-
1. Jawaban nukeangelica
24% per tahun >> di bagi 12 bln = 2% perbulan di kali 6 bulan = 12% per 6 bulan...
30.000.000 X 12/100 = Rp. 3.600.000 (bunga 6 bulan)
total yang harus di bayar adalah 30.000.000 + 3.600.000 = 33.600.000