Sebuah taman berbentuk segitiga sama kaki, panjang alasny adalah 25m dan sisi miringnya adalah 20m taman itu akan d buatkan pagar untuk mengelilinginya, berapa
Matematika
081382276676
Pertanyaan
Sebuah taman berbentuk segitiga sama kaki, panjang alasny adalah 25m dan sisi miringnya adalah 20m taman itu akan d buatkan pagar untuk mengelilinginya, berapa meterkah panjang pagar yg d perlukan?
1 Jawaban
-
1. Jawaban AriyantiInayah7
Jika taman berbentuk segitiga sama kaki, maka kedua sisi miringnya berukuran sama yakni 20 m. Maka, panjang pagar yang diperlukan untuk mengelilingi taman tersebut adalah =
25 m + (2 × 20 m)
= 25 m + 40 m
= 65 m
Mudah kan? Selamat belajar, semoga membantu :)