Tripsinogen diaktifkan oleh enzim?? Mohon bantuannya dan penjelasannya... saya sedikit bingung :)
Biologi
karinastevie
Pertanyaan
Tripsinogen diaktifkan oleh enzim??
Mohon bantuannya dan penjelasannya... saya sedikit bingung :)
Mohon bantuannya dan penjelasannya... saya sedikit bingung :)
1 Jawaban
-
1. Jawaban ukhtytiwi
enzim tripsinogen merupakan salah satu jenis enzim yang berada di dalam pankreas, fungsinya adalah untuk memecah protein menjadi pepton. tripsinogen sendiri diaktifkan dengan enzim enterokinase yang berfungsi mengaktifkan tripsinogen menjadi tripsin sehingga mampu memecah protein menjadi pepton, kemudian dari pepton diubah menjadi asam amino.
jadi intinya enzim enterokinase itu enzim yang digunakan untuk mengaktifkan beberapa enzim lainnya seperti tripsinogen agar mampu mengubah senyawa yang akan diubah, contohnya tripsinogen itu tadi, setelah dia memecah protein menjadi pepton, dia harus diaktifkan menjadi tripsin terlebih dahulu, agar pepton yang sudah dipecah dapat diubah menjadi asam amino