pada benda yang bermassa m bekerja gaya f yang menimbulkan perceptan a jika gaya yang bekerja di jadikan 2f dan massa benda dijadikan 1/4 m. maka tentukan besar
Fisika
arras2001
Pertanyaan
pada benda yang bermassa m bekerja gaya f yang menimbulkan perceptan a jika gaya yang bekerja di jadikan 2f dan massa benda dijadikan 1/4 m. maka tentukan besarnya percepatan yang ditimbulkan
1 Jawaban
-
1. Jawaban wijayaant2016
F = m a
2F = 1/4m . xa
x = 2/ΒΌ = 8
jadi percepatan yang dtimbulkan adalah 8a