diketahui barisan aritmatika suku ke 3= 16 dan suku ke 6= 7 Tentukan suku pertama beda dan deret hitung ke 10
Matematika
willfanqwe2
Pertanyaan
diketahui barisan aritmatika suku ke 3= 16 dan suku ke 6= 7
Tentukan suku pertama beda dan deret hitung ke 10
Tentukan suku pertama beda dan deret hitung ke 10
1 Jawaban
-
1. Jawaban syafiraelmira2000
Beda suku ke 6 - suku ke 3 = 7-16
3 suku = - 9
Beda = - 9 : 3 = - 3
Suku pertama =22
U10 = a + (n-1)b
= 22 + (10-1)-3
= 22 + (9)-3
=22 + (-27)
= - 5