Matematika

Pertanyaan

Kursi kursi di dalam sebuah gedung disusun menjadi 18 garis. Banyak kursi dalam setiap baris membentuk deret aritmatika. Banyak kursi pada baris pertama dan baris terakhir berturut-turut 28dan 79. Banyak kursi pada baris ke sepuluh?

1 Jawaban

  • U18 = a +(n-1) b
    79 = 28 + (18-1) b
    79-28 = 17b
    51 = 17b
    b =3

    U10 = a + (n-1) b
    = 28 + (10-1) 3
    = 28 + 9 x 3
    = 28 + 27 = 55

Pertanyaan Lainnya