Mengapa minyak bumi mengandung senyawa nitrogen, belerang, dan oksigen
Kimia
SteveZary
Pertanyaan
Mengapa minyak bumi mengandung senyawa nitrogen, belerang, dan oksigen
1 Jawaban
-
1. Jawaban thaliares
Minyak bumi mengandung senyawa-senyawa tersebut dikarenakan berasal dari fosil-fosil. Minyak bumi mengandung nitrogen sebesar (0.01-0.9%), belerang sebesar (0.1-7%) dan oksigen sebesar (0.6-0.4%) serta sedikit senyawa logam.