pak rudi memiliki lahan seluas 4 ha. lahan tersebut ditanami tanaman buah-buahan seluas 120 are, tanaman sayur-sayuran seluas 6.500 m², dan sisanya akan dibuat
Matematika
merlinlinlin
Pertanyaan
pak rudi memiliki lahan seluas 4 ha. lahan tersebut ditanami tanaman buah-buahan seluas 120 are, tanaman sayur-sayuran seluas 6.500 m², dan sisanya akan dibuat kolam pemancingan ikan. luas lahan untuk kolam pemancingan ikan adalah...... m²
pakai cara yaa
pakai cara yaa
1 Jawaban
-
1. Jawaban SriYuliWidayati
4 ha - 120 are - 6.500 m2 = 40.000 - 12.000 - 6.500 = 21.500 m2