Matematika

Pertanyaan

1 minggu berhasil menjual 6 kodi..berapa lembar kain terjual dalam 1 minggu

2 Jawaban

  • 1 kodi = 20 lembar kain
    6 kodi = 6 . 20 = 120 lembar kain
    Maka
    Dalam 1 minggu terjual 120 lembar kain
  • 1 kodi = 20 buah
    1×6×20 = 120 buah

    Jadi dalam satu Minggu telah menjual 120 lembar kain
    Semoga membantu

Pertanyaan Lainnya